Tips JAGO War Clash of Clans Khusus Pemula

Baca Juga:

Tips JAGO War Clash of Clans Khusus Pemula - Dewasa ini Game Clash of Clans merupakan game yang sangat tren, asyik dan seru dimainkan. terlebih game ini menyediakan ClanWar yang dapat menjadi tolak ukur kemampuan setiap Clasher. Dalam ClanWar setiap anggota clan di tuntut untuk mendapatkan poin maksimal pada setiap Attack nya. Setiap User memiliki dua kesempatan attack base lawan. per attack nya mendapatkan 3 bintang jika maksimal.



Bagi Para pemula Terkadang kita merasa kesal jika War tidak maksimal karena kurang berpengalaman dan kurang Jago saat WAR, begitu julukan yang biasa kita berikan kepada Clasher yang JAGO saat War. Untuk menjadi jagoan war tentu kita harus jago dalam meracik strategi dan kombinasi pasukan agar kita mendapatkan hasil yang maksimal saat war. 
baca juga Cara Dapat 1200 Gems Gratis Clash of Clans Terbaru
Kembali ke pembahasan pokok mengenai Tips jago war coc khusus pemula, bahwa jika anda kurang JAGO war jangan khawatir, karena disini saya akan membagi Tips mudah menjadi Jagoan WAR khusus untuk pemula. Tanpa perlu berpanjang lebar mari kita simak langkah langkah berikut ini.


Hal-hal yang yang harus dikukan sebelum melakukan attack WAR

1. Pastikan Ponsel anda Terkoneksi internet.
2. Periksa Jaringan Ponsel anda, pastikan jaringannya stabil agar tidak disconnect saat WAR.
3. Siapkan Troops/pasukan Terbaik anda dengan melakukan formasi atau kombinasi Troop yang baik dan tepat.


Berikut Kombinasinya

1. Berawal dari TH3
gunakan kombinasi Barbarian dan archer/ giant,barbarian dan archer. dibantu dengan CC/clan castle, isi dengan hog max/ballon max.

2. Jika TH4
tidak jauh berbeda dengan TH3, gunakan kombinasi 
- 8 Giant, sisanya archer dan barbarian. dengan dibantu cc giant,ballon atau hog maximal.

3. Jika TH5
Anda bisa melakukan kombinasi 
- 5 wallbreaker, 14 giant, sisanya wizzard dengan dibantu cc giant/hogrider atau gunakan kombinasi 
-  16-18 ballon, sisanya archer dan barbarian. dibantu dengan cc ballon max atau naga. dan gunakan lighting spell/spell petir. untuk membantu menghancurkan AD/air deffence.

4. Jika TH6
sangat di unggulkan menggunakkan kombinasi 
- 18-20 ballon sisanya archer dibantu cc ballon max atau naga. atau gunakan kombinasi 
- 14 giant, 1 healer dan sisanya wizzard dibantu cc hogrider/giant. gunakan 2 heal spell (spell darah).

5. Jika TH7
Kombinasi yang paling bagus adalah menggunakan 
- Full Dragon ditambah isi clan castle 4 ballon level maximal dengan 2 rage spell dan 1 heal spell. 

6. Jika TH8
anda bisa menggunakan 
- Full dragon sperti pada TH7 atau menggunakan kombinasi,
-  5 wallbreaker, 2 atau 3 golem, 2 Pekka 15-19 wizzard, ditambah 2 heal spell 1 rage spell, 2 poison spell dan dibantu clan castle wizzard level tinggi. kombinasi ini biasa disebut (gowipek).

7. Jika TH9
anda bisa menggunakan cara seperti TH 8 (gowipek) atau menggunakan kombinasi 
-  (lavaloon), 4 lava hound sisanya ballon dan wizzard dibantu cc ballon max atau naga max, gunakan rage spell dan haste spell.

8. Jika TH10
anda bisa menggunakkan cara TH 8 (gowipek) dan TH 9 (lavaloon), atau anda bisa menggunakan full dragon dengan rage spell dan haste spell. 

9. TH 11 Udah jago pastinya. hhe

baca juga Mengembalikan Akun Clash of Clans Yang Hilang Atau dibajak

Hal-hal yang harus anda lakukan saat WAR

  • Jangan lupa pancing isi clan castle musuh (Sangat di anjurkan bagi TH6 kebawah, pengguna ballon dan pengguna hog rider).
  • Arahkan Troops atau pasukan kita ke deffens terdekat.
  • Mulai attack War dalam keadaan Rilex dan kepercayaan diri tinggi agar kita mendapatkan hasil maksimal saat war. 
  • 4. Anda bisa juga melakukan simulasi war menggunakkan aplikasi Xmodgames.
  • 5. terakhir Jangan lupa berdoa hehe.

Demikian sedikit tips yang bisa saya bagikan mengenai tips Jago war clash of clans khusus pemula, artikel ini ditujukan khususnya bagi para pemula, inget ya pemula hhe. mudah-mudahan bermanfaat dan dapat menjadi referensi bagi anda untuk menjadi jagoan war, 
sekian dan terima kasih salam clasher!

NB: Jika Kamu Suka dan merasa Artikel ini bermanfaat silahkan SHARE Artikel ini ke akun sosial media kamu, dengan cara menekan tombol SHARE dibawah.. Terima Kasih ^^

- Bagikan Artikel -

Saksikan Video Menarik di Bawah ini: